Hasil pemantauan pada tahun 2020 menunjukkan indeks kekayaan tertinggi di setiap lokasi selama pemantauan 5 tahun. Indeks kekayaan yang semakin tinggi menunjukkan semakin banyaknya jumlah jenis yang terdapat di suatu lokasi tertentu. Akumulasi indeks kekayaan di semua lokasi juga menunjukkan pemantauan pada tahun 2020 memiliki indeks kekayaan tertinggi sebesar 3,89. Lokasi Benduman & Klontong memiliki nilai indeks kekayaan tertinggi dibandingkan lokasi pemantauan lainnya.
Tingginya indeks kekayaan Pareho ditemukan 13 jenis, lokasi Kantor ditemukan sebanyak 4 jenis, lokasi Ash Disposal ditemukan sebanyak 14 jenis, lokasi Trumix sebanyak 10 jenis, lokasi perumahan sebanyak 13 jenis, dan lokasi Ex toyo sebanyak 10 jenis. Apabila dilihat dari akumulasi indeks semua lokasi didapatkan indeks sebesar 3,89. Indeks ini sama dengan indeks yang berada di lokasi Benduman & Klontong.
Hal ini terjadi akibat banyaknya tipe-tipe habitat yang tersedia di lokasi tersebut, selain itu kualitas udara dan air di lokasi tersebut lebih baik dibandingkan dengan lokasi pemantauan lainnya.
Gambar perbandingan indeks kekayaan jenis herpetofauna di PT PJB UP Paiton selama 5 tahun di lokasi tersebut disebabkan banyaknya jenis yang ditemukan, yakni sebanyak 20 jenis. Sedangkan perkantoran menjadi lokasi dengan indeks terendah sebesar 0,94.